Breaking

Kamis, 09 Agustus 2018

Air Minum Le Minerale Dukung Peserta Poco-Poco Raih Guiness World Records

Puluhan ribu penari berjajar di sepanjang kawasan Monumen Nasional hingga bundaran Hotel Indonesia untuk mencetak rekor Dunia Guiness World Records 2018 pada akhir pekan lalu dalam ajang The Largest Poco-Poco Dance. Kemeriahan acara tersebut juga dirasakan oleh brand air minum kemasan Le Minerale milik Mayora selaku official mineral water partner.

Air minum Le Minerale dukung peserta Poco-Poco Nusantara raih rekor dunia

Senam poco-poco merupakan bagian dari kebudayaan Indonesia dengan gerakan yang mudah dilkukan dan menjadi salah satu cara menyenangkan untuk memulai gaya hidup sehat. Air Minum Le Minerale sangat bangga mendukung Senam Poco-Poco untuk meraih rekor dunia karena kegiatan tersebut sejalan dengan kampanye yang dilakukan oleh Le Minerale Mayora yaitu Gerakan Indonesia Sehat yang menggalakan gaya hidup sehat dengan menjalankan tiga pilar gaya hidup sehat; Move Right, Eat Right, dan Drink Right. 

Baca Juga : Le Minerale Bangga Senam Poco-Poco Raih Rekor Dunia

Diketahui, Senam Poco-Poco Nusantara berhasil tercatat sebagai senam poco-poco dengan peserta terbanyak di dunia dengan menghadirkan 65000 peserta, 1500 instruktur dan 1500 asisten instruktur yang membawakan tarian poco-poco selama 10 menit secara serentak. Turut hadir juga dalam acara tersebut beberapa pejabat, menteri Negara, dan diikuti langsung juga oleh Presiden Joko Widodo.

Tentunya, Le Minerale akan terus membutikan komitmenya dengan memberikan dukungan yang terbaik untuk kegiatan-kegiatan posisitif lewat kamapanye Gerakan Indonesia Sehat dalam dukungan pada acara olahraga seperti Le Minerale Water Run 2018, senam, tarian, dan sebagainya. Serta kegiatan sejenis yang memiliki tujuan yang sesuai dengan prinsip air minum Le Minerale tentang pentingnya memperhatikan kesehatan bagi seluruh masyarakat Indonesia.

Dengan begitu, diharapkan kedepannya air minum Le Minerale bisa memberikan inspirasi dan wawasan terbaru bagi masyarakat Indonesia untuk memperhatikan pentingnya menjalankan polah hidup sehat.

Baca Juga: Minuman Le Minerale dan Ikatan Dokter Indonesia Dukung Gerakan Indonesia Sehat

Le Minerale sendiri merupakan merek air minum dalam kemasan yang diproduksi oleh PT Tirta Frisindo Jaya yang merupakan anak usaha dari Mayora Group yang fokus pada bidang produksi minuman. Air minum Le Minerale berasal dari sumber mata air pegunungan terpilih yang mengandung berbagai macam mineral alami yang baik untuk tubuh.

Baca Juga : Cara Mayora Dorong Air Minum Le Minerale Kuasai Pasar 

Air minum Le Minerale dikemas secara khusus dan dibotolkan langsung dari sumbenya dengan menggunakan mineral protection system untuk mencegah pemalsuan dan agar menjaga kandungan mineralnya tetap utuh sampai ke tangan konsumen. Rasa Le Minerale cenderung ada rasa manisnya, rasa manis Le Minerale tersebut ada karena kandungan mineral alami didalamnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar